Menampilkan postingan dengan label 3D

tutorial blender rigging karakter dan membuat berjalan

Gambar
 kali ini saya akan mencoba belajar animasi yaitu mulai rigging karakter pada blender sampai karakter bisa berjalan jalan atau pun action pada blender render, sebelum ke langkah langkah nya kita bahas dulu apa itu rigging dalam animasi 3D di blender.  rigging pada karakter yang kita buat adalah memasukan tulang/bone kedalam karakter yang kita buat agar bila berpindah tempat tidak terlalu banyak mengedit frame seperti halnya pada potoshop , rigging dengan automatic weight ini objek karakter akan bergerak sesuai arah bone jadi intinya karakter yang kita buat tidak melipat lipat jika digerakkan.  baik kita akan mulai langkah langkhanya 1. RIGGING PADA KARAKTER MANUSIA  sebelum membuat animasi 3D bergerak tentunya agar memudahkan kita mengerak gerakkan objek tentunya kita harus menyatukan objek dengan bone.   A . hal pertama setelah membuka aplikasi blender ini adalah membuka karakter yang telah kita buat baik itu karakter manusia,hewan,huruf,objek dll. namu...

pembuatan karakter manusia 3D cepat di blender

Gambar
 bagi yang mau sama sama belajar aplikasi blender kini saya akan mencoba membagikan yang saya praktekkan membuat karakter manusia 3D di blender dengan cepat yang nanti nya bisa dirubah atau di edit semau kita mulai dari rupa sampai ke manusia bergerak.  tentunya akan menjadi menarik bila kita menyukai design design gambar gambar atau pun arsitektur 3D hehehe tetapi disini saya kurang sekali dalam membentuk suatu kreatifitas karena saya hanya didorong oleh rasa penasaran saja bila sudah tahu ya sudah intinya masa orang lain bisa saya nggak bisa padahal tidak ada bumbu khusus karena melainkan karena sering menggunakan jadi bisa.  baik langsung saja ke paktek pembuatan modeling kareakter manusia pada aplikasi blender dengan cepat alias pembuatan karakter manusia disini hanya basic atau dasar pembuatan karakter manusia 3D pada blender.  persiapan aplikasi yang saya lakukan adalah  1. aplikasi blender tentunya  2. aplikasi makehuman ( bisa download di https...

tutorial blender membuat simulasi air ke gelas

Gambar
 pada artikel kali ini saya masih tetap penasaran dengan software blender ini dan kali ini saya membuat animasi air ke gelas sebagai simulasi air yang tampak nyata pada animasi 3D , untuk ini saya tahap demi tahap mencoba belajar untuk mengetahui fungsi dari menu menu blender yang begitu banyak sekali dan saya sendiri masih sedikit sekali tahu fungsi menu blender ini.  namun yang namanya belajar tentunya mencari pelajaran yang menurut saya asik hingga menjalani nya tidak terbebani hehehe.  ini adalah hasil dari screenshot dari pembuatan membuat simulasi air ke gelas  untuk hasil animasi nya bisa dilihat pada video tutorial blender membuat simulasi air ke gelas  jika sobat lebih menyukai tutorial versi teks nya saya sediakan juga :) pembuatan gelas pada blender 1.delete cube dan kamera lalu shift+A mesh >> circle pada circle rubah vertikes :16 dan fill type: triangle fun 2.TAB lalu seleksi garis luar circle lalu tekan 1 lalu tekan 5 dan te...

membuat logo 3D dari convert 2D di blender

Gambar
 lama sekali membuat posting diblog ini karena memang kehidupan didunia nyata sangat sangat menyita waktu sekali dan pada kesempatan kali ini saya akan mencoba belajar membuat logo 3D menggunakan blender dengan cepat , dan blender yang saya gunakan dalam belajar membuat tutorial kali ini masih menggunakan blender versi 2.71.  dalam membuat logo 3D kali ini saya tidak menggunakan curve >> bezier yang menurut saya banyak menyita waktu dan ketelatenan dalam mengcopy gambar ke 3D untuk lebih lengkapnya silahkan simak artikel saya dibawah ini.  pertama tama kita harus mempunyai logo yang akan kita buat menjadi 3D disini sebagai contoh saya sediakan gambar BIOHAZARD dan PEACE silahkan di save bila mau belajar. ini dia gambar nya  klik gambar nya untuk hasil besar dan original  silahkan pilih salah satu untuk belajar membuat logo 3D untuk langkahnya tutorial blender versi teksnya adalah sebagai berikut : 1. silahkan pilih gambar yang akan dijadikan ...

membuat animasi teks 3D ditutupi batik menggunakan blender bag 2

Gambar
 tutorial blender kali ini saya meneruskan postingan saya yang sebelumnya yang berjudul membuat animasi teks 3D ditutupi batik menggunakan blender bisa dibaca dahulu bila belum membacanya , saya akan melanjutkan langkah langkah dalam membuat teks yang ber motif batik.  didalam postingan kali ini saya tidak akan menerangkan langkah langkah dalam versi teks dan gambar karena memang terlalu panjang bila diterangkan secara mendetail , oleh karena itu dalam postingan disini saya membuat video tutorial mengenai membuat animasi teks 3D ditutupi batik menggunakan blender.  sebelum ke videonya saya cuma mau mengatakan silahkan berkomentar atau juga kasih masukkan agar kedepannya saya lebih baik dalam memberikan tutorial :) kemaren saya juga sempat kebingungan mengenai tutorial blender yang saya berikan dalam versi teks karena memang bikin pusing katanya oleh karena itu saya bikin video tutorial membuat animasi teks 3D ditutupi batik menggunakan blender ini.  silahkan...